Ayah Jerome Polin Sakit Apa? Diduga Alami Komplikasi Sebelum Berpulang!
 
                                    --
“Kami segenap manajemen dan karyawan ingin menyampaikan belasungkawa terdalam atas berpulangnya Komisaris dari Mantappu Corp., Bapak Marojahan Sintong Sijabat sekaligus ayah dari Jehian Panangian Sijabat dan Jerome Polin Sijabat selaku CEO dan Founder dari Mantappu Corp.,” bunyi pernyataan resmi Mantappu Corp.
Read more: Sosok Suami Ronny Dharma, Suami Suci Feblika Viral Usai Selingkuh dengan Mahasiswi Medan!
“Terima kasih atas segala bentuk doa dan dukungan yang telah diberikan. Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi kekuatan dan penghiburan dalam menghadapi masa berduka ini,” lanjut pernyataan tersebut.
Sebelum meninggal dunia, Jerome sempat membagikan kabar tentang kondisi kesehatan ayahnya yang tiba-tiba menurun dan berada dalam kondisi kritis.
Read more: Maintenance eFootball Tidak Bisa Dibuka Begini Cara Mengatasinya, Ada Update Baru Lebih Seru!
Dalam sebuah postingan Instagram Story @jeromepolin, terlihat ayahnya sedang menjalani perawatan intensif dengan bantuan alat bantu pernapasan (ventilator). Kini, Ayah Jerome rencananya akan dimakamkan di pemakaman Grand Heaven, Taman Sidoarjo.
 
                    